5 Jenis Tanaman yang Tahan Sinar Matahari, Salahsatunya Aglonema, Segara Tanam di Rumah

- 26 November 2022, 18:15 WIB
Ramuan 2 bahan dapur untuk aglonema
Ramuan 2 bahan dapur untuk aglonema /'Aglaonema plants' on YouTube/Tangkap layae youtube.com/Aglaonema Plants

Banyak orang yang minat dengan tanaman sansiviera ini, karena kaya akan manfaat yaitu mampu menyaring kotoran, bau, dan gas polutan sehingga udara jadi bersih.

4. Aglonema

Jenis yang keempat adalah aglonema. Tanaman satu ini memang sedang populer dan sedang banyak diburu oleh pecinta tanaman.

Menariknya aglonema ini cocok dijadikan tanaman indoor maupun outdoor, untuk mempercantik rumah anda.

Tanaman aglonema ini banyak digandurungi masyarakat, karena keunikan corak pada daunnya yang kaya akan warna.

Baca Juga: Jadwal Tayang Reborn Rich Episode 5, Lengkap dengan Link Nonton Drama Song Joong Ki

5. Palem

Terakhir yakni pohon palem. Palem adalah salah satu tanaman hias outdoor yang tahan akan paparan panas sinar matahari secara langsung.

Tanaman hias daun ini, sangat cocok ditanam di wilayah tropis selama kebutuhan air dan sinar matahari yang didapat cukup.

Daun dari tanaman tersebut, bisa tumbuh hingga ketinggian 12 meter, dengan diameter 12 centimeter.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x