Siapkan Nasi Satu Magic com! Resep Balado Jengkol Ikan Asin Ini Bikin Ketagihan, Awas Nambah Terus

- 6 November 2022, 07:00 WIB
Inilah resep balado jengkol ikan asin yang bikin ketagihan.
Inilah resep balado jengkol ikan asin yang bikin ketagihan. /Youtube Rudy dan Sahabat TV
  • 500 gram jengkol
  • 600 ml Air
  • 1 sendok makan garam
  • 5 lembar daun salam

Bahan 2:

  • 150 gram ikan asin goreng
  • 6 sendok makan minyak goreng, untuk menumis
  • 1 gelas (250 ml) air
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 sendok makan gula pasir

Baca Juga: Cocok Buat Anak Kost! Inilah Resep Tahu Telur ala Chef Devina Hermawan, Enak, Praktis, dan Ekonomis

Bahan 3:

  • 1 saset desaku bumbu balado
  • 8 buah bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 1 buah tomat

Cara membuat:

1. Rebus bahan 1 selama 20 menit dalam panci tertutup. Tiriskan jengkol, kupas kulitnya, dan memarkan. Goreng jengkol sesaat. Tiriskan dan sisihkan.

2. Blender bawang putih, bawang merah, Desaku Bumbu Balado dan tomat sampai halus, kemudian tumis hingga harum dan matang.

Baca Juga: Kronologi Kedatangan LSM ke Sekolah Alam Gaharu Baleendah Terkait Sengketa Lahan

3. Tuangkan air, garam dan gula, didihkan sampai air mulai berkurang.

4. Masukkan jengkol hingga bumbu mulai pekat.

5. Masukkan ikan asin, sambil diaduk sampai bumbu terbalut merata. Hidangkan.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah