Hati-hati Jika Tanda Ini Muncul di Sekitar Area Wajah, Itu Merupakan Gejala Ginjal Rusak Kata dr. Zaidul Akbar

- 26 September 2022, 21:00 WIB
dr. Zaidul Akbar sebut tanda ginjal rusak yang muncul di wajah
dr. Zaidul Akbar sebut tanda ginjal rusak yang muncul di wajah /Tangkapan layar youtube.com / dr. Zaidul Akbar Official.

Baca Juga: Termasuk Gula, Inil 7 Makanan Pemicu Wajah Gampang Kena Jerawat Kata dr. Saddam Ismail

Pendakwah itu mengatakan bahwa agar ginjal kita tetap sehat maka ia menyarankan untuk mengkonsumsi air rebusan kayu manis.

Untuk membuat resep herbal yang terbuat dari kayu manis ini cukup mudah pertama-tama rebus 2 batang kayu manis di dalam air sebanyak 650 ml.

Setelah air mendidih masukan kayu manis dalam rebusan air yang telah disiapkan, setelah mendidih angkat air rebusan kayu manis lalu tuang ke dalam gelas.

Baca Juga: Kurangi Konsumsi Makanan Ini Kalau Mau Lemak di Tubuh Minggat Hanya 3 Hari, Tips dr. Zaidul Akbar

Tunggu hingga air rebusan kayu manis ini menjadi hangat baru diminum. Dokter Zaidul AKbar menyarankan agar resep herbal ini diminum pada pagi hari atau menjelang tidur pada malam hari.

Lalu supaya hasilnya lebih optimal, hindari beberapa jenis makanan dan minuman yang bisa merusak ginjal lebih cepat seperti makanan atau minuman tinggi garam, tinggi gula hingga junk food.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah