Waspada! Inilah Ciri-Ciri Kolesterol di dalam Tubuh Sedang Tinggi Kata dr. Saddam Ismail

- 13 Juli 2022, 20:45 WIB
Cemilan penurun kolesterol tinggi.
Cemilan penurun kolesterol tinggi. /Tangkapan layar youtube.com / Saddam Ismail.

MAPAY BANDUNG - Kadar kolesterol yang tinggi di dalam tubuh memang harus diwaspadai agar segera mendapatkan penanganan.

Sebenarnya, kadar kolesterol yang sedang tinggi di dalam tubuh akan menimbulkan berbagai ciri-ciri yang bisa dirasakan.

Oleh karena itu, dr. Saddam Ismail kali ini akan mengungkap ciri-ciri tingginya kadar kolestetol di dalam tubuh yang perlu diwaspadai.

Terlebih lagi kadar kolesterol yang tinggi di dalam tubuh bisa disebabkan oleh mengkonsumsi daging kurban seperti yang dilakukan oleh orang banyak setelah Idul Adha.

Baca Juga: Rekomendasi 10 Nama Anak Laki-Laki Islami yang Unik dan Modern Beserta Artinya!

Tiga hari sudah, hampir seluruh umat muslim melewati hari Idul Adha yang dimana pasti dalam tiga hari ini mengkonsumsi makanan yang berbahan dasar daging.

Mungkin belum banyak dampak yang dirasakan dalam beberapa hari ini, akan tetapi jika terlalu sering mengkonsumsi daging bisa berakibat kolesterol meningkat.

Untuk tahu kadar kolesterol tinggi sedang meningkat pada tubuh, maka dr. Saddam Ismail yang merupakan seorang dokter dan health vlogger, akan mengungkap ciri-cirinya.

Ciri pertama yaitu tubuh jadi gampang lelah, karena ketika kadar kolesterol tinggi tubuh akan kekurangan suplai darah serta oksigen.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah