Tips Mengobati Aglonema Busuk Akar jadi Subur dan Rimbun, Mudah! Hanya Menggunakan Plastik Bekas

- 8 Juni 2022, 17:15 WIB
Aglonema dengan media tanam tanah yang disimpan dalam plastik bekas.
Aglonema dengan media tanam tanah yang disimpan dalam plastik bekas. /YouTube Sisi Lain Tumbuhan

MAPAY BANDUNG – Tak sedikit pencinta aglonema yang panik saat mengetahui tanaman kesayangannya busuk akar.

Beberapa bahkan membuang aglonema tersebut karena dianggap tidak layak dan membeli aglonema yang baru.

Sebenarnya mengobati tanaman aglonema yang telah busuk akar dapat dilakukan dengan cara yang mudah.

Dengan melakukan tips sederhana ini, diharapkan pencinta aglonema tidak patah semangat ketika mengetahui tanaman kesayangannya menunjukkan gejala busuk pada akar.

Baca Juga: Pengalaman Ngeri Dialami Indigo Saat Makan di Warung Bakso Pesugihan, Tetiba Diteror Makhluk Seram Ini

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Sisi Lain Tumbuhan pada Rabu 8 Juni 2022, aglonema jenis Pink Catherina paling sering mengalami busuk akar.

Gejala yang paling sering terlihat yaitu daun yang lama mati dan digantikan dengan daun yang baru.

Tak hanya itu, gejala busuk pada akar yang sering dialami adalah gugur daun, batang menjadi loyo, hingga pembusukan pada pangkal batang.

Selain itu daun pada tanaman aglonema yang terindikasi busuk akar biasanya berubah menjadi pudar, keriting, dan mengecil.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x