Hindari! 5 Makanan Ini Tidak Baik Dikonsumsi Penderita Asam Lambung, Nomor 2 Favorit Banyak Orang

- 7 Juni 2022, 10:15 WIB
Ilustrasi menderita asam lambung./ Inilah 5 makanan sehari-hari yang tidak baik dikonsumsi penderita asam lambung karena bisa membuat asam lambung kambuh, sebaiknya hindari.
Ilustrasi menderita asam lambung./ Inilah 5 makanan sehari-hari yang tidak baik dikonsumsi penderita asam lambung karena bisa membuat asam lambung kambuh, sebaiknya hindari. /Pixabay



MAPAY BANDUNG - Saat ini tak sedikit orang yang menderita penyakit asam lambung maupun GERD.

Penderita asam lambung, harus hati-hati dengan asupan makanan ataupun minuman yang dikonsumsinya, agar asam lambungnya tidak kambuh.

Terdapat sejumlah makanan dan minuman yang tidak baik dikonsumsi penderita asam lambung.

Makanan dan minuman ini harus dihindari penderita agar asam lambung tidak kambuh.

Baca Juga: Inilah Rahasia Meperbanyak Aglonema, 9 Hari Langsung Tumbuh Puluhan Anakan, Caranya Aneh Tapi Terbukti Ampuh

Dilansir MapayBandung.com dari Healthline, pada Selasa 7 Juni 2022, disebutkan bawah gejala asam lambung dapat disebabkan oleh makanan tertentu, salahsatunya yang sering dikonsumsi setiap hari.

Berikut 5 makanan dan minuman yang terbukti secara medis, mampu memperburuk penderita asam lambung.

1. Kopi

Meskipun sangat menyukai kopi dan menikmatinya hanya secangkir, namun tetap saja kopi terbukti akan memperparah keadaan atau memperburuk gejala asam lambung. Lebih baik mengkonsumsi teh hijau, daripada kopi.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x