Wajib Tahu! Inilah Tanda-Tanda Keguguran yang Dialami Wanita Hamil, Kata dr. Clarin Hayes

- 26 Mei 2022, 19:15 WIB
Penyebab dan apa saja tanda-tanda keguguran dari dr. Clarin Hayes.
Penyebab dan apa saja tanda-tanda keguguran dari dr. Clarin Hayes. /Tangkap layar YouTube Clarin Hayes

Selanjutnya tanda yang kedua menurut dr. Clarin Hayes adalah abortus insipiens, artinya abortus yang sedang terjadi sehingga janin yang ada didalmnya harus segera dikeluarkan.

Karena dikhawatirkan saat itu mulut rahim terbuka, lalu keluar darah dan bisa menyebabkan infeksi ke rahim atau ke kandungan.

Berikutnya tanda ketiga yaitu abortus inkomplit, artinya ibu hamil ini sudah mengalami keguguran tapi masih ada sebagian janin yang tertinggal di dalam.

Baca Juga: Perut Buncit dan Kolesterol Rontok dengan 3 Minuman Ini Kata dr. Zaidul Akbar, Nomor 2 Pakai Jeruk Nipis

"Prinsipnya, jika sudah mengalami abortus inkomplit ini maka janin pun harus tetap dikeluarkan," tutur dr. Clarin Hayes.

Apabila ada abortus inkomplit, berarti ada juga abortus komplit yang berarti sudah terjadi keguguran dan janin nya pun sudah bersih.

Sehingga jika dilihat, uterus nya akan lebih kecil daripada yang seharusnya dan mulut rahim pun sudah menutup.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah