Rambut Lembut dan Sehat Mudah Didapatkan, Asalkan Rajin Perhatikan 8 Hal Ini Kata dr. Saddam Ismail

- 20 April 2022, 14:15 WIB
Ilustrasi rambut
Ilustrasi rambut /(pexels/element5 digital)

5. Mencuci rambut saat perlu

Sama halnya dengan poin nomor satu, sebelum mencuci rambut alangkah lebih baiknya, untuk bisa mengenali jenis rambut.

"Jika jenis rambut kondisinya sudah kering, dan sering mencuci rambut atau keramas, justru akan menambah kering kulit kepala," ucap dr. Saddam Ismail.

6. Batasi pakai alat penata rambut

Selanjutnya, dr. Saddam Ismail sangat tidak menganjurkan kepada kita, untuk menggunakan alat penata rambut secara terus menerus.

Baca Juga: Ngeri! Inilah 5 Jenis Pelet Paling Sulit Disembuhkan, Korban Ada yang Bisa Sampe Gila

"Kurangi pemakaian alat pengering rambut, catokan, atau alat untuk keritingkan rambut. Jika kita tidak mengetahui cara pakainya dengan benar, itu akan merusak rambut," ucapnya.

7. Pakai masker rambut

Pakai masker rambut yang mengandung minyak nabati (untuk rambut kering), itu bisa menjaga kelembapan rambut.

8. Rutin potong ujung rambut untuk wanita

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah