Dua minuman Segar Ini Ampuh Atasi Penyakit Maag, dr. Zaidul Akbar Ungkap Resepnya

- 19 April 2022, 19:42 WIB
dr. Zaidul Akbar membagikan resep herbal untuk atasi penyakit jantung dan maag.
dr. Zaidul Akbar membagikan resep herbal untuk atasi penyakit jantung dan maag. /Youtube/Tangkap Layar dr. Zaidul Akbar Official.

"Salah satu obatnya adalah air nabeez, obat sakit maag itu," ungkap dr. Zaidul Akbar.

Selain air nabeez, dr. Zaidul Akbar juga mengungkap resep minuman lainnya untuk mengatasi penyakit maag yang terdiri dari campuran air jeruk nipis dan madu.

"Atau mulai rutinkan minum air jeruk nipis dikasih madu," kata dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar, air jeruk nipis memiliki sifat alkali yang sangat baik untuk mengatasi penyakit maag.

Baca Juga: Bahan Alami Pembasmi Asam Lambung, Salah Satunya Daun Kelor Kata dr. Zaidul Akbar

"Rasanya asam tapi sifatnya bukan asam. Jeruk nipis itu alkali, kalsium, magnesium segala macam," tutur dr. Zaidul Akbar.

Dengan demikian, mengatasi penyakit maag kini tak selalu harus mengkonsumsi obat-obatan khusus maag karena terdapat minuman segar yang juga bisa mengatasinya.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah