Perut Buncit Padahal Tidak Gemuk ? Hati-Hati, Inilah 8 Kebiasaan Penyebabnya Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 18 April 2022, 15:30 WIB
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara atasi perut buncit.
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara atasi perut buncit. /Youtube/Tangkap Layar dr. Zaidul Akbar Official.

MAPAY BANDUNG - Dokter yang juga seorang healthy vlogger, Ema Surya Pertiwi mengungkapkan beberapa kebiasaan yang tanpa disadari dapat menyebabkan perut buncit padahal tidak gemuk.

Menurut dr. Ema faktor yang menyebabkan perut buncit ternyata karena kebiasaan buruk dan pola makan yang tidak sehat.

“Pengen sharing pada kalian tentang penyebab perut buncit padahal nggak gemuk,” ujar dr. Ema Surya Pertiwi.

Lantas apa saja penyebab perut buncit?

Baca Juga: Inilah Ciri-ciri Katuranggan Perkutut Lurah, si Burung Pembawa Hoki untuk Sang Pemiliknya

Dilansir MapayBandung.com melalui kanal Youte Emasuperrr pada Senin 18 April 2022, berikut 8 penyebab perut buncit pahan badan tidak gemuk menurut dr. Ema.

1. Sering duduk

Aktivitas harian orang yang rutin kerjaannya duduk berkisar 4 sampai 5 jam per hari itu akan meningkatkan resiko perut buncit.

Hal itu dikarenakan tidak adanya aktivitas dari otot perut maupun otot bagian punggung belakang yang akhirnya lemak akan menumpuk dan menyebabkan perut buncit.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x