Cara Alami Encerkan Dahak di Tenggorokan, Biasakan Mandi pada Waktu Ini Kata dr. Saddam Ismail

- 17 April 2022, 06:45 WIB
dr. Saddam Ismail mengungkap cara mengencerkan dahak.
dr. Saddam Ismail mengungkap cara mengencerkan dahak. /YouTube dr. Saddam Ismail

MAPAY BANDUNG - Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengencerkan dahak di tenggorokan.

Pada umumnya, kebanyakan orang mengencerkan dahak di tenggorokan dengan mengkonaumsi obat sirup.

Akan tetapi, dr. Saddam Ismail kali ini akan mengungkap cara alami yang bisa dilakukan untuk mengencerkan dahak di tenggorokan.

Baca Juga: Cara Mengetahui Orang Terkena Santet dan Sihir, Ustadz Muhammad Faizar: Lihat Antara 2 Jempol Kaki

Cara yang diungkap oleh dr. Saddam Ismail tersebut sebenarnya sangat mudah untuk dilakukan.

Pasalnya, dr. Saddam Ismail hanya menganjurkan untuk membiasakan mandi di waktu berikut ini.

Menurut dr. Saddam Ismail, mandi yang bermanfaat untuk mengencerkan dahak adalah di waktu pagi hari.

Baca Juga: Racun Menumpuk di Pencernaan Bersih Seketika, Blender 2 Bahan Ini Lalu Minum Airnya Kata dr. Zaidul Akbar

“Padahal dengan mandi pagi bisa mengencerkan dahak,” ungkap dr. Saddam Ismail seperti dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Saddam Ismail Sabtu 16 April 2022.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x