Racun Akibat Makanan Terbuang dan Bikin Badan Gak Gampang Sakit, dr. Zaidul Akbar Berikan Resep Herbalnya

- 10 Maret 2022, 17:15 WIB
Air Ini dapat Menyerap Racun atau Sampah dalam Tubuh Kata dr. Zaidul Akbar.
Air Ini dapat Menyerap Racun atau Sampah dalam Tubuh Kata dr. Zaidul Akbar. /Tangkapan layar kanal YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Tidak dapat dipungkiri, dengan banyaknya jenis makanan yang beredar dan dikonsumsi memberikan dampak yang kurang baik bagi kesehatan.

Imbasnya tubuh menjadi gampang sakit, karena racun-racun dari makanan yang dapat merugikan kesehatan tubuh.

Oleh karena itu, seorang dokter yang juga penulis buku resep JSR, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan mengenai bahan herbal yang dapat membuang racun dalam tubuh.

dr. Zaidul Akbar menyebutkan bahwa tubuh perlu untuk membuang racun agar fungsi organ kembali normal dan tidak ada masalah untuk kesehatan.

Baca Juga: Jaga Kesehatan Paru-paru dengan Seduhan Kunyit ala dr. Zaidul Akbar Ini, Bahannya Banyak di Rumah

Lebih lanjut, bahan herbal untuk membuang racun pada tubuh menurut dr. Zaidul Akbar cukup menggunakan kunyit, jahe, lengkuas dan serai.

“Asupan mineral penting ke badan kita jadi bahan-bahannya itu kunyit, jahe yang paling banyak, lengkuas lalu yang keempat serai,” kata dr. Zaidul Akbar, seperti yang dikutip MapayBandung.com melalui video kanal Youtube Bisikan.com pada Kamis 10 Maret 2022.

dr. Zaidul Akbar menuturkan bahwa cara membuat ramuan herbal untuk membuang racun pada tubuh cukup mudah, cukup masukan irisan kunyit, jahe, lengkuas dan serai pada gelas kemudian seduh dengan air panas.

Baca Juga: Terungkap! Banyak Konsumsi Kafein Bisa Bikin Tangan Jadi Seperti Ini Kata dr. Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x