dr. Saddam Ismail Ungkap 7 Jenis Makanan yang Dapat Naikan Trombosit, No 1 Rasanya Pahit Tapi Enak

- 10 Maret 2022, 07:15 WIB
menurut healthy vlogger dr. Saddam Ismail ada beberapa cara alami yang dapat dilakukan untuk menaikan kadar trombosit
menurut healthy vlogger dr. Saddam Ismail ada beberapa cara alami yang dapat dilakukan untuk menaikan kadar trombosit /YouTube dr. Saddam Ismail

MAPAY BANDUNG - Ada beberapa kondisi tertentu yang dapat membuat kadar trombosit menjadi turun.

Biasanya trombosit seseorang turun disebabkan oleh penyakit tertentu, anemia, hingga demam berdarah.

Adapun, menurut healthy vlogger dr. Saddam Ismail ada beberapa cara alami yang dapat dilakukan untuk menaikan kadar trombosit, yakni dengan mengkonsumsi jenis makanan tertentu.

Baca Juga: Ini yang Terjadi pada Jenazah Pelaku Pesugihan Dewi Lanjar, Si Mbah: Yang Dilihat Nanti Bukan Pocong

Dilansir MapayBandung.com melalui kanal Youtube Saddam Ismail pada Rabu 9 Maret 2022, berikut ini adalah beberapa jenis makanan yang dapat menaikan kadar trombosit.

1. Daun pepaya

Daun pepaya memiliki kandungan acetogenin yang dapat membantu meningkatkan keping darah atau trombosit dalam darah, dan juga memperbaiki fungsinya.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Berikan 3 Cara Mudah Atasi Sakit Mata hingga Mata Minus, Mulai Rutinkan Ya!

2. Jambu biji

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x