Gampang Banget! Ternyata Ini Rahasia Awet Muda Orang Jepang Diungkap dr. Zaidul Akbar, Cukup Makan Rimpang Ini

- 25 Januari 2022, 16:15 WIB
Minuman anti kanker, darah tinggi, dan bikin awet muda menurut dr. Zaidul Akbar.
Minuman anti kanker, darah tinggi, dan bikin awet muda menurut dr. Zaidul Akbar. /Tangkapan layar Youtube.com/ Bamol Tv

MAPAY BANDUNG - Dokter yang juga seorang praktisi herbal dr. Zaidul Akbar mengungkapkan mengenai rahasia awet muda orang Jepang.

Menurut dr. Zaidul Akbar, rahasia awet muda orang Jepang tidak terlepas dari pola hidup dan jenis makanan.

Adapun, menurut dr. Zaidul Akbar orang Jepang sering sekali mengkonsumsi jenis rimpang yang menjadi salah satu resep awet muda di negara tersebut.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Sebut Kesehatan Ginjal Bisa Terjaga Asalkan Jaga Satu Hal Penting Ini

“Jepang itu ada salahsatu provinsi Namanya Okinawa yang konsumsi kunyitnya itu sangat tinggi,” ujar dr. Zaidul Akbar, seperti yang MapayBandung.com kutip pada Senin 24 Januari 2022 melalui kanal Youtube Bamol Tv.

Selanjutnya, menurut dr. Zaidul Akbar rahasia orang Jepang agar tetap awet muda yakni dengan rutin mengkonsumsi kunyit.

Bahkan, menurut dr. Zaidul Akbar ada penelitian bernama bluezone yang meneliti tempat-tempat yang dimana memiliki angka harapan hidup yang tinggi sekali. Dan ternyata setelah diteliti tempat-tempat dengan angka harapan hidup yang tinggi tersebut rendah angka mengkonsumsi protein hewan.

Baca Juga: Ampuh Bersihkan Tubuh dari Segala Penyakit, Cobain Yuk Resep Minuman Herbal Enak ala dr. Zaidul Akbar Ini

Kemudian, rahasia awet muda orang Jepang selanjutnya yakni dengan rutin mengkonsumsi sayuran dan buah-buahan dan makanan fermentasi.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah