dr. Zaidul Akbar Sarankan Konsumsi Kacang Ini dari Sekarang, Cocok untuk Program Diet dan Ibu Menyusui

- 12 Januari 2022, 13:45 WIB
Sering digunakan untuk bahan kue, berikut manfaat kacang almond untuk ibu yang sedang menyusui
Sering digunakan untuk bahan kue, berikut manfaat kacang almond untuk ibu yang sedang menyusui /pixabay/stevepb

MAPAY BANDUNG - dr. Zaidul Akbar kali ini akan memberikan informasi, mengenai khasiat yang terkandung dalam kacang almond.

Menurut dr. Zaidul Akbar kacang almond mempunyai segudang khasiat yang baik untuk tubuh.

Di antaranya mampu menjadi program diet, hingga menjadi makanan yang cocok untuk dikonsumsi para ibu menyusui.

Baca Juga: Tekanan Darah Rendah Bisa Normal Kalau Kamu Lakukan 6 Cara Ala dr. Zaidul Akbar Ini

Maka dari itu, dr. Zaidul Akbar menyarankan kepada kita untuk rutin mengkonsumsi kacang almond.

"Nutrisinya banyak banget, kacang almond bisa dikonsumsi siapa saja, anak muda ataupun orang tua. Terlebih, kalau untuk ibu menyusui, dia (kacang almond) baik untuk kesehatan ibu dan bayinya," tutur dr. Zaidul Akbar, yang dikutip MapayBandung.com dari Instagram @dr.zaidulakbar.resep, Rabu 12 Januari 2022.

Tak hanya itu saja, selain baik untuk program diet dan kesehatan ibu menyusui, kacang almond ternyata masih memiliki banyak khasiat lainnya.

Baca Juga: Jangan Ambil Uang Berserakan di Jalan! Kata Pakar Supranatural Bisa Jadi Itu Umpan Tumbal Pesugihan

Perlu diketahui, setidaknya ada 5 manfaat dari kacang almond, di antaranya:

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x