Praktikan Sekarang! dr. Zaidul Akbar Ungkap Konsumsi Air Rebusan Ini Bisa Dapat 10 Manfaat Sekaligus

- 31 Desember 2021, 16:15 WIB
Praktikan Sekarang! dr. Zaidul Akbar Ungkap Konsumsi Air Rebusan Ini Bisa Dapat 10 Manfaat Sekaligus
Praktikan Sekarang! dr. Zaidul Akbar Ungkap Konsumsi Air Rebusan Ini Bisa Dapat 10 Manfaat Sekaligus /Tangkap layar kanal YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Seorang dokter yang juga menjadi pendakwah di Indonesia, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan, bahwa dengan mengkonsumsi air rebusan daun salam bisa mendapatkan manfaat yang banyak.

Bahkan, dr. Zaidul Akbar mengatakan, dengan rutin meminum air rebusan daun salam ini setidaknya sekali setiap hari, maka kita bisa menurunkan tekanan darah dengan signifikan.

Lalu, manfaat apa lagi yang bisa didapatkan dengan mengkonsumsi air rebusan daun salam ini?

"MasyaAllah luar biasa bapak ibu, modal daun salam, direbus lalu diambil airnya, setidaknya 10 manfaat bakal langsung didapatkan," tutur dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: KENALI 5 Ciri-Ciri Orang yang Disukai Khodam Pendamping Harimau, Nomor 2 Bikin Ngeri

Dilansir MapayBandung.com dari Instagram @dr.zaidulakbar.resep, Jumat 31 Desember 2021, berikut manfaat dari air rebusan daun salam.

1. Mencegah komplikasi diabetes
2. Mengobati batu ginjal
3. Membakar lemak tubuh
4. Membantu Mengobati asam urat
5. Meredakan peradangan
6. Anti inflamasi
7. Mencegah darah tinggi
8. Mengangkat kinerja jantung
9. Membantu mengobati batuk berkepanjangan
10. Mengatasi sembelit.

Lebih lanjut dr. Zaidul Akbar menyebut, mengolah daun salam tidaklah sulit.

"Caranya bisa dengan ambil 7 lembar daun salam, rebus dengan 3 gelas air putih. Rebus sampai tersisa airnya kira-kira 1 gelas," tambahnya.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x