Mudah dan Murah, Ini Obat Migrain Ala dr. Zaidul Akbar

- 26 November 2021, 08:24 WIB
Ilustrasi orang sedang mengalami sakit kepala atau migrain.
Ilustrasi orang sedang mengalami sakit kepala atau migrain. / Pexels.com/ Andrea Piacquadio

Jika ingin melakukan bekam di daerah kepala, dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk dicukur pada area bekam atau digunduli terlebih dahulu.

“Disini (kepala,red) juga bisa tapi nanti rambutnya dipotong sedikit, nanti tumbuh lagi Insyaallah. Kemudian di daerah leher sini di bekam, itu cepat sekali menghilangkan pusing-pusing,” ujarnya.

Baca Juga: Gak Perlu Biaya Mahal, Minum 3 Ramuan Ini untuk Obati Nyeri Sendi Kata dr. Zaidul Akbar

Selain rutin melakukan bekam, disarankan untuk rutin mengonsumsi rebusan jahe untuk mengurangi gejala migrain.

“Jahe itu salah satu anti nyeri yang sangat baik,” ucapnya.

Dokter yang juga penulis buku Jurus Sehat Rasulullah (JSR) ini berpesan untuk tidak mengkonsumsi makanan yang dapat melemahkan khasiat jahe sebagai obat anti migrain.

Baca Juga: Merinding, 11 Pohon Ini Ternyata Jadi Sarang Hantu, Ada Pocong dan Genderuwo Juga

"Jangan tambahkan makanan-makanan yang justru melemahkan, Kayak tepung-tepungan, gula-gulaan yang mengandung gula tinggi, itu di stop dulu," ucap dr. Zaidul Akbar di akhir ceramahnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah