Baru Tahu, 2 Cara Ini Efektif Turunkan Kolesterol Kata dr. Zaidul Akbar, Nomor 1 Sering Dilakukan Tiap Tahun

- 24 November 2021, 16:10 WIB
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara melenyapkan asam urat dan kolesterol tanpa obat, selain itu sel-sel tubuh rusak ikut bunuh diri.
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara melenyapkan asam urat dan kolesterol tanpa obat, selain itu sel-sel tubuh rusak ikut bunuh diri. / Tangkap layar YouTube.com / dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Dokter sekaligus penceramah, dr. Zaidul Akbar menyatakan jika kolesteol termasuk kedalam penyakit berbahaya.

Maka, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan jika kolesterol mesti dihindari dengan menjaga pola hidup sehat.

Menurut dr. Zaidul Akbar, ada beberapa cara alternatif yang bisa dilakukan untuk mencegah kolesterol.

Salah satu cara mencegah kolesterol adalah mengkonsumsi makanan tinggi serat, seperti buah-buahan dan sayuran kata dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Sering Disepelekan, Ternyata 2 Kebiasaan Ini Bisa Berakibat Fatal Bagi Kesehatan Kata dr. Zaidul Akbar

Namun jika sudah kadung terkena kolesterol, dr. Zaidul Akbar memberikan tips yang cukup mudah agar kadar kolesterol bisa turun seketika.

Dilansir MapayBandung.com dari akun Instagram @zaidulakbar, Rabu 24 November 2021, ada beberapa langkah alternatif untuk menurunkan kolesterol.

Berikut 2 cara yang sangat efektif dalam menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh:

Baca Juga: Jantung Sehat, Peredaran Darah Lancar, Pembuluh Darah Bersih, Minum Resep Minuman Ini Ala dr. Zaidul Akbar

1. Berpuasa

Menurut dr. Zaidul Akbar, puasa merupakan salah satu cara untuk menurunkan kadar kolesterol.

Sebab saat berpuasa, lemak dalam tubuh akan terbakar. Pada lemak itulah kadar kolesterol yang menumpuk ikut terbakar juga.

Jadi pantas saja, Allah menyeru kepada hambanya untuk melakukan puasa wajib di bulan Ramadhan, maupun puasa sunnah lainnya.

Karena dengan berpuasa, tubuh akan lebuh sehat.

Baca Juga: Infeksi Paru-Paru dan Asam Lambung Bisa Sembuh, Cukup Minum Air Rebusan 3 Bahan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

2. Berbekam

Salah satu pengobatan ala Rasulullah SAW ini juga dikenal sangat efektif dalam menurunkan kadar kolesterol.

dr. Zaidul Akbar mengatakan, minyak maupun lemak trans penyebab kolesterol akan ikut terbuang bersamaan darah kotor.

"Sebab ternyata lemak trans ini ada gara-gara konsumsi makanan olahan," tegasnya.

Meskipun pengobatan ini sekilas tampak mengerikan, namun percayalah manfaatnya sungguh luar biasa.

Baca Juga: Luar Biasa! Ini 8 Manfaat yang Bakal Kamu Rasain dari Ramuan Rempah dan Rimpang Ala dr. Zaidul Akbar

Sebetulnya masih ada cara lain yang bisa dilakukan untuk menurunkan kadar kolesterol.

Seperti mengkonsumsi ramuan herbal yang diolah dari rempah dan rimpang.

dr. Zaidul Akbar memiliki satu resep ramuan herbal yang diolah dari rempah dan rimpang.

Ramuan ini juga bekerja efektif untuk menurunkan kadar kolesterol.

Baca Juga: Kenalin Nih, Ramuan Super Imun untuk Atasi Berbagai Penyakit Mematikan Kata dr. Zaidul Akbar, Harganya Murah!

Berbahan dasar jahe, kunyit, sereh, serta jeruk nipis, ramuan ini jadi minuman andalan dr. Zaidul Akbar karena khasiatnya yang luar biasa.

Selain itu, yang terpenting dalam proses penurunan kadar kolesterol adalah perbaikan pola makan.

"Perbaiki pola makannya ya," tegasnya.

Itulah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.***

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x