Makanan dan Minuman Ini Berbahaya Jika Diberikan pada Anak Kata dr. Zaidul Akbar

- 29 Oktober 2021, 21:00 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap larangan minum air kelapa bagi orang yang menderita gangguan tertentu.
dr. Zaidul Akbar ungkap larangan minum air kelapa bagi orang yang menderita gangguan tertentu. /Tangkap layar dari akun Instagram @zaidulakbar

MAPAY BANDUNG - Dokter yang juga seorang pendakwah yakni dr. Zaidul Akbar kali ini berbagi tips mengenai kesehatan pada anak.

Kesehatan menjadi hal yang teramat penting pada masa tumbuh kembang anak. Oleh karenanya orangtua perlu memperhatikan asupan pada anak.

dr. Zaidul Akbar menyarankan kepada orang tua untuk tidak memberikan makanan dan minuman ini kepada anak.

Seperti dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube Bisikan.com Jumat 29 Oktober 2021, berikut makanan yang tidak boleh untuk dikonsumsi oleh anak menurut dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Sebaran Vaksin Covid-19 di Indonesia Total Sudah Capai 300 Juta Dosis

Baca Juga: Han So Hee Dikabarkan Akan Bintangi Drama Terbaru Berjudul Why Did You Come To My House

dr. Zaidul Akbar menyampaikan agar tidak sembarangan memberikan makanan dan minuman pada anak.

Menurut dr. Zaidul Akbar, makanan dan minuman yang sembarangan akan berdampak pada kesehatan anak itu sendiri.

Ada beberapa makanan dan minuman yang tidak boleh sama sekali dikonsumsi oleh anak bagaimanapun kondisinya.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x