Balurkan Bahan Dapur Ini Setiap Hari, Rambut Rontok Akan Teratasi Kata dr. Zaidul Akbar

- 25 Oktober 2021, 07:50 WIB
dr. Zaidul Akbar bagikan minuman untuk mengatasi kista, menstruasi, dan program hamil
dr. Zaidul Akbar bagikan minuman untuk mengatasi kista, menstruasi, dan program hamil /Tangkap layar Youtube dr. Zaidul Akbar Official

 

MAPAY BANDUNG - Rambut rontok merupakan salahsatu keadaan menjengkelkan yang dialami sebagian orang.

Rambut rontok adalah melepasnya rambut secara berlebihan yang membuat menipisnya rambut sampai kebotakan.

Banyak metode pengobatan rambut rontok yang bisa dilakukan, salahsatunya resep yang diberikan dokter yang juga pendakwah, dr. Zaidul Akbar.

dr. Zaidul Akbar mengatakan bahwa rambut rontok bisa diatasi dengan menggunakan bahan yang ada di dapur.

Bahan dapur yang dimaksud oleh dr. Zaidul Akbar yang dapat mengatasi masalah rambut rontok adalah bawang.

Baca Juga: Masuk Perkampungan Jin Gunung Guntur, Gibran Bertemu Wewe Gombel: Dia Lagi Mangsa Manusia  

Bawang merupakan salahsatu jenis tanaman umbi yang kerap tersedia di dapur dan biasa digunakan untuk bumbu masakan.

Terdapat berbagai macam jenis bawang, mulai dari bawang merah, bawang putih, bawang bombai, serta varian dari masing-masing jenis bawang tersebut.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x