Pakan Ini Bisa Bikin Burung Perkutut Gacor Setiap Saat, Simak Cara Buatnya

- 20 Mei 2023, 19:45 WIB
Pemberian jamu terhadap burung perkutut akan memberikan manfaat yang luar biasa, terlebih jika anda memandikannya terlebih dahulu perkutut.
Pemberian jamu terhadap burung perkutut akan memberikan manfaat yang luar biasa, terlebih jika anda memandikannya terlebih dahulu perkutut. /Majalah Lovebird

MAPAY BANDUNG - Memiliki burung perkutut peliharaan yang gacor jadi dambaan setiap kolektor.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar perkutut gacor, yang salah satunya berkaitan dengan pakan.

Salah satu pakan yang bisa membuat perkutut gacor adalah kacang hijau. Kacang hijau adalah pakan favorit burung perkutut, yang bisa anda berikan setiap hari.

 

Baca Juga: Salahsatunya Astanaanyar, Ini 3 Kecamatan Paling Padat Penduduk di Kota Bandung

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Majalah Lovebird, Sabtu 20 Mei 2023, kacang hijau mempunyai khasiat yang baik untuk kesehatan burung perkutut.

Seperti di antaranya, membantu fungsi metabolisme burung perkutut, dan membantu pembentukan sel otot bagi perkutut.

Kacang hijau juga bisa membantu menurunkan berat badan burung perkutut, melancarkan pencernaan, hingga pada akhirnya membuat perkutut jadi cepat gacor.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x