Konon Ksatria Zaman Dahulu Simpan Jiwanya di Burung Perkutut, Begini Cirinya

- 17 Mei 2023, 16:15 WIB
Burung perkutut
Burung perkutut /Tangkapan layar kanal YouTube Kung Mania Channel

MAPAY BANDUNG - Ada mitos yang menyebutkan ksatria zaman dahulu memiliki sukma atau jiwa yang bersemayam di dalam tubuh burung perkutut.

Namun, bukan sembarang burung perkutut yang jadi pilihan ksatria zaman dahulu untuk menyemayamkan jiwanya.

Ada ciri khusus yang dipercaya menunjukan sebuah petunjuk bahwa burung perkutut tersebut punya sukma seorang ksatria zaman dahulu.

 

Artikel ini merupakan berdasarkan penuturan seorang budayawan sekaligus pecinta seni yaitu Sahir Utomo. Informasi yang disampaikan dalam artikel ini hanya bersifat hiburan.

Baca Juga: Pencinta Matcha Wajib Tahu! Resep Matcha Cheese Cake Sederhana Super Enak

Sahir Utomo menerangkan burung perkutut yang dimaksud adalah Katuranggan Satrio Mijil.

Burung perkutut ini adalah burung perkutut yang langka dan jarang dimiliki.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x