4 Burung Perkutut Berenergi Gaib Yang Dimiliki Raja Zaman Dulu, Segera Kenali Cirinya dan Langsung Bawa Pulang

- 23 Agustus 2022, 21:00 WIB
Katuranggan perkutut sri sedono lulut adalah jenis burung perkutut yang paling recommended dipelihara oleh petani.
Katuranggan perkutut sri sedono lulut adalah jenis burung perkutut yang paling recommended dipelihara oleh petani. /Youtube/ Nusantarago

Burung ini disebut-sebut rajanya perkutut dan sering dikaitkan dengan sesuatu yang gaib.

Burung ini juga dapat memancarkan aura kebaikan bagi pemiliknya.

Baca Juga: Warteg Barokah Selamat dari Kebakaran Simprug Golf, Netizen: Kun Fayakun, Keajaiban Sedekah!

4. Katuranggan Perkutut Putih

Burung perkutut jenis ini disebut perkutut albino atau tidak memiliki pigmen warna kulit sehingga bulu serta kulitnya berwarna putih.

Burung ini memiliki paruh dan bola mata berwarna merah terang.

Jenis ini cukup langka dan dipercaya mampu memberikan perlindungan bagi pemiliknya.

Itulah 4 burung perkutut peliharaan Raja Jawa.

Namun kini keempat burung tersebut sudah jarang ditemui karena langka.

Tapi tidak menutup kemungkinan Anda menemukannya di pasar burung ataupun di alam liar.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x