5 Jenis Burung Kicauan yang Bersuara Merdu dan Juga Bisa Bawa Hoki untuk Pemiliknya

- 6 Juli 2022, 16:45 WIB
Burung Tledekan Gunung
Burung Tledekan Gunung /KicauKicau.com

MAPAY BANDUNG - Tidak banyak yang tahu, selain burung perkutut ada juga beberapa jenis burung kicauan lainnya yang memiliki suara merdu dan juga dapat membawa hoki bagi pemiliknya.

Ya, ada beberapa jenis burung kicauan yang ternyata memiliki suara merdu dan juga bisa membawa hoki bagi pemiliknya.

Tidak hanya memiliki suara merdu dan membawa hoki bagi pemiliknya, jenis burung kicauan ini juga tidak sulit ditemukan dan juga mudah untuk dipelihara.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Kicau Mania pada 6 Juli 2022, berikut ini adalah beberapa jenis burung kicauan yang memiliki suara merdu dan bisa membawa hoki bagi pemiliknya.

Baca Juga: Mengerikan! Inilah Ciri-ciri orang Terkena Ilmu Pelet menurut Mbah Yadi: Bisa Berakibat Fatal

1. Tengkek buto

Burung Tengkek buto dipercaya oleh sebagian masyarakat Jawa memiliki hoki ataupun keberuntungan.

Selain itu Tengkek buto juga sering dijadikan sebagai guru vokal bagi burung kicau lainnya.

2. Kookaburra

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x