Inilah 4 Cara Menghadapi Orang Suka Pamer dan Nyinyir Saat Lebaran Menurut Primbon Jawa

- 1 Mei 2022, 04:00 WIB
 Pakar kejawen Dewi Sundari mengungkap 4 cara menghadapi orang yang suka pamer dan nyinyir saat lebaran menurut Primbon Jawa.
Pakar kejawen Dewi Sundari mengungkap 4 cara menghadapi orang yang suka pamer dan nyinyir saat lebaran menurut Primbon Jawa. /YouTube Dewi Sundari

Tak perlu menunjukkan urat leher, katakan secara halus jika Anda tidak nyaman dengan perkataannya.

Ingatkan jika sifat sombong, kebiasaan pamer, serta sifat nyinyir tersebut akan sangat merugikan diri sendiri.

“Jangan menegur orang ini di hadapan umum, tentu dia tidak akan terima,” kata Dewi Sundari.

Baca Juga: Inilah 3 Sifat Khodam Berwujud Ular Kata Praktisi Kejawen, Nomor Terakhir Paling Mematikan

2. Hindari pamer hal serupa

Meski mulut gatal dan ingin berbicara kasar ketika berhadapan dengan orang tersebut, janganlah terbawa suasana hingga terpancing untuk membalas.

Jadilah diri sendiri dan hindari konfrontasi untuk membalas kesombongan atau nyinyir yang lebih buruk.

3. Menyindir dengan halus

Untuk menghadapi orang yang sering pamer dan nyinyir saat lebaran, Dewi Sundari menyarankan untuk menyindir perkataan tersebut secara halus tanpa menyakiti hati orang tersebut.

Perkataan dari orang yang selalu pamer dan nyinyir saat lebaran anggaplah omong kosong belaka.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x