Erat dengan Dewi Lanjar, Mitos Si Manis Jembatan Cemoro Sewu, Seperti Ini Sosoknya Kata Om Hao

- 10 Maret 2022, 13:30 WIB
Dari terawang indigo Om Hao, Dewi Lanjar tidak pernah memberikan kekayaan maupun menjanjian rezeki dengan kekayaan tertentu.
Dari terawang indigo Om Hao, Dewi Lanjar tidak pernah memberikan kekayaan maupun menjanjian rezeki dengan kekayaan tertentu. /YouTube Kisah Tanah Jawa

MAPAY BANDUNG – Sosok Dewi Lanjar sangat kerat kaitannya dengan Pantai Slamaran di pesisir Pekalongan, Jawa Tengah.

Satu diantara lokasi yang erat dengan keberadaan Dewi Lanjar adalah Jembatan Cemoro Sewu.

Tak hanya Dewi Lanjar, sosok Si Manis kerap terlihat di Jembatan Cemoro Sewu yang melintasi Sungai Banger, Pekalongan.

Baca Juga: Ini yang Terjadi pada Jenazah Pelaku Pesugihan Dewi Lanjar, Si Mbah: Yang Dilihat Nanti Bukan Pocong

Menurut Om Hao, Si Manis dan sosok lainnya kerap terlihat di bawah Jembatan Cemoro Sewu Slamaran ini.

Sosok yang dimaksud adalah Abdi Kinasih atau dayang dari Dewi Lanjar dengan wujud manusia setengah ular.

Si Manis dan sosok lain yang ada di bawah Jembatan Cemoro Sewu kerap menggoda manusia dengan rayuan pesugihan dan harta melalui jalan pintas pesugihan.

Baca Juga: Jangan Ikuti Pesugihan Dewi Lanjar, Begini Kondisi Mengenaskan Pelaku hingga Dijadikan Budak Istana Gaib

Perlu diluruskan jika Dewi Lanjar tidak pernah memberikan pesugihan kepada para peziarah.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x