Benarkah Mitos Burung Perkutut Majapahit Dapat Berubah Menjadi Ular? Ini Kata Pakar Supranatural Mbah Yadi

- 21 Februari 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi burung perkutut majapahit
Ilustrasi burung perkutut majapahit /YouTube harta langit channel

Baca Juga: 3 Legenda Pantai Slamaran Pekalongan, Nomor 1 Mitos Kerajaan Gaib Dewi Lanjar

Jika kedapatan melihat burung peliharaan berubah menjadi ular, Mbah Yadi menyarankan untuk menggosoknya dengan tanah. Selain itu dapat pula disiram menggunakan air.

Namun jika burung tersebut berubah di dalam sangkar, maka disarankan untuk menutup sangkar dengan kain bermotif batik.

Menurut Mbah Yadi, burung perkutut majapahit yang dapat berubah menjadi ular hanya dapat ditemukan pada jenis tertentu diantaranya.

Baca Juga: Bukan Pesugihan! 7 Jenis Burung Peliharaan Ini Mampu Membawa Rezeki dan Keberuntungan Kata Mbah Yadi

1. Burung perkutut majapahit katuranggan larasati

“Ciri burung perkutut katuranggan larasati itu, di bagian belakangnya terdapat warna kuning,” ucap Mbah Yadi.

Pada malam-malam tertentu dalam kalender Jawa, burung perkutut katuranggan larasati dapat berubah menjadi ular.

2. Burung perkutut majapahit katuranggan mujur

Mbah Yadi mengungkap, burung perkutut katuranggan mujur memiliki ciri khas saat burung tersebut tertidur.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah