Seram! 3 Makhluk Gaib Asli Korea, Salahsatunya Gumiho si Rubah Ekor Sembilan

- 13 Desember 2021, 06:30 WIB
Ilustrasi hantu buntung rambut panjang.
Ilustrasi hantu buntung rambut panjang. /Pexels/Ovan



MAPAY BANDUNG – Korea Selatan tidak hanya terkenal dengan k-pop dan drama.

Negeri ginseng ini memiliki makhluk gaib kepercayaan masyarakat yang diturunkan nenek moyang.

Terlepas dari cerita yang menyeramkan, 3 sosok makhluk gaib ini kerap melakukan teror kepada warga dengan menampakan wujud yang cukup menyeramkan.

Cerita masyarakat Korea tentang berbagai penampakan makhluk gaib sering diangkat ke layar lebar dan novel seperti Gonjiam, The Wailing, hingga The Closet.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Rizky Riplay pada Senin 13 Desember 2021, berikut 3 makhluk gaib asli Korea yang sangat menyeramkan hingga ceritanya diangkat ke layar lebar.

Baca Juga: Ampuh Banget! 7 Kebiasaan pada Pagi Hari Ini Bikin Berat Badan Cepat Turun, Kata dr. Saddam Ismail

1. Mul Gwishin

Mul Gwishin diartikan sebagai hantu air. Sosok makhluk gaib ini digambarkan sebagai makhluk tak terlihat yang menjaga kedalaman sungai atau pantai.

Mul Gwishin sering digambarkan sebagai hantu dengan rambut panjang, lengan yang menonojol, dan akan muncul ke permukaan untuk menyerang setiap orang.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x