Segera Hindari! Ternyata 4 Tanaman Ini Justru Dipercaya Membawa Sial, Hingga Sulit Dapatkan Jodoh

- 1 Desember 2021, 17:26 WIB
 Ilustrasi tanaman hias bougenville atau bunga kertas yang cocok ditanam disegala cuaca.
Ilustrasi tanaman hias bougenville atau bunga kertas yang cocok ditanam disegala cuaca. /Pixabay.com/Praglady

MAPAY BANDUNG - Tanaman merupakan makhluk hidup yang lazim ditanam, untuk menjadi hiasan rumah.

Dengan berbagai macam bentuknya yang indah, tanaman juga sering kali dipercaya dapat membawa keberuntungan bagi pemiliknya.

Namun tahukah kamu, ternyata ada beberapa jenis tanaman berikut ini yang justru dipercaya dapat mendatangkan kesialan bagi pemiliknya, apalagi jika salah menempatkannya.

Tanaman-tanaman berikut ini dinilai justru perlu diperlakukan secara khusus, agar tidak membawa kesialan bagi kita. Sebab, tanaman ini dipercaya memiliki aura magis tersendiri.

Baca Juga: Hati-hati! 7 Ciri-ciri Rumah Pembawa Sial, Salah Satunya Memiliki Pintu Depan Bercat Hitam

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Dewi Sundari Praktisi Kejawen, Rabu 1 Desember 2021, ada 4 tanaman yang perlu segera dihindari agar tidak mendatangkan kesialan.

Empat tanaman tersebut, antara lain:

1. Pohon Beringin
Sudah menjadi rahasia umum, bahwa pohon beringin dianggap angker, dan mistis, sebab dihuni oleh makhluk ghaib.

Ada beberapa perlakuan khusus yang harus diperhatikan oleh pemilik, atau seseorang yang rumahnya dekat dengan pohon beringin.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x