5 Film Terkenal yang Dibintangi Han Suk Kyu Pemeran Kim Sabu dalam Dr. Romantic 3, Ada yang Jadi Kontroversi

- 17 Mei 2023, 21:30 WIB
Han Suk Kyu yang berperan sebagai Master Kim siap sukseskan kembali drama Dr Romantic 3 yang akan tayang April 2023 mendatang.
Han Suk Kyu yang berperan sebagai Master Kim siap sukseskan kembali drama Dr Romantic 3 yang akan tayang April 2023 mendatang. /Instagram @sbsdrama.official

Film No.3 rilis pada 2 Agustus 1997. Dibintangi oleh han Suk Kyu sebagai Tae Ju, pria no.3 dari geng yang memiliki keinginan untuk naik pangkat dan menjadi pemimpin gengnya sendiri. Film komedi gangster ini berdurasi 1 jam 48 menit.

Tae Ju adalah gangster pengembara dari keluarga Do Gang. Dirinya menjadi nomor tiga karena membantu bos keluarga mengatasi konspirasi. Lima tahun kemudian, gangster nomor dua jae Cheol dan nomor tiga Tae Ju berubah menjadi saingan.

Tae Ju yang lembut didorong oleh jae Cheol yang kejam. Tae Ju mengambil alih pekerjaan yang paling penting yakni mengelola sebuah hotel. Namun, seorang jaksa yang terkenal menjadi penghalang baginya.

Baca Juga: Pencinta Matcha Wajib Tahu! Resep Matcha Cheese Cake Sederhana Super Enak

3. Christimast in August

Rilis pada 24 Januari 1998 drama ini bergenre romantic. Film karya sutradara Hun Jin Ho ini berdurasi 1 jam 37 menit. Berkisah seputar hidup Jung Won yang diperankan oleh Han Suk Kyu.

Di suatu tempat di Seul, Jung Won menjalankan sebuah studio foto kecil. Bagi Jung Won, hidup tampak seperti rangkaian peristiwa yang damai. Dirinya merasa waktunya di dunia terbatas. Ketika menginjak usia pertengahan 30 Jung Won sadar akan arti kematian.

4. The Scarlet Letter

Film ini merupakan film paling kontroversial di Korea Selatan karena terdapat adegan ranjang yang vulgar. Berkisah tentang seorang detektif bernama Lee Ki Hoon yang berjuang untuk mengatur hubungannya dengan istri dan selingkuhannya.

Masalah menjadi rumit saat Lee Ki Hoon dihadapkan dengan kasus pembunuhan yang membawa masalah pribadinya dengan pekerjaan. The Scarlet Letter rilis pada 28 Oktober 2004. Film berdurasi 1 jam 58 menit ini diangkat dari cerita pendek karya Kim Young Ha berjudul A Meditation On Mirror dan Photoshop Murder.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah