Klasemen Sementara MotoGP 2021 Setelah GP Styria: Fabio Quartararo Puncaki Posisi Pertama

- 11 Agustus 2021, 14:20 WIB
lJANGAN KETINGGALAN! Link Live Streaming Teruel Grand Prix MotoGP 2020
lJANGAN KETINGGALAN! Link Live Streaming Teruel Grand Prix MotoGP 2020 /Dok PRFM.

MAPAY BANDUNG - Puncak klasemen semetara MotoGP 2021 masih dipimpin oleh Fabio Quartararo, pembalap dari Monster Energy Yamaha.

Setelah GP Styria berlalu membuat Quartararo semakin mengkokohkan posisinya dengan selisih bulat 40 poin dari posisi keduanya.

Walaupun Quartararo naik podium tidak sebagai posisi pertama melainkan posisi ketiga di seri ke-10 MotoGP pekan lalu Minggu, 8 Agustus 2021, rasanya pembalap Yamaha tersebut tidak dibuat bingung untuk mencari poin di klasemen MotoGP 2021 ini.

Tercatat Quartararo mendapat 16 Poin dalam GP Styria, sementara posisi kedua klasemen Johan Zarco harus puas dengan tambahan 10 Poin di GP Styria tersebut. Tentunya hal ini semakin membuat selisih yang besar di perolehan klasemen ini.

Baca Juga: CATAT Jamnya! Mulai Besok Kabupaten Bandung Terapkan Sistem Ganjil Genap di Ruas Jalan Berikut

Sementara Joan Mir yang mendapat 20 Poin pekan lalu harus puas menjadi posisi ketiga di klasemen sementara MotoGP kali ini.

Terlepas dari itu, rider terkenal dan memiliki nama besar seperti Macr Marquez dan Valentino Rossi haru tertinggal jauh sebab tidak tampil maksimal di sirkuit Red Bull Ring pekan lalu.

Tentunya perolehan kalsemn sementar ini menjadi modal yang bagus untuk pembalap asal Perancis Fabio Quartararo untuk mencapai mimpinya menjadi juara MotoGP 2021.

Namun perlu diingat masih banyak seri lainnya yang perlu dinantikan dalam pagelaran bergengsi MotoGp ini.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah