POPULER HARI INI: Pemuda di Bandung Tewas Tertabrak Kereta Api Usai Bikin Konten

- 26 April 2024, 11:00 WIB
Seorang pemuda tewas tertabrak Kereta Api Serayu di Bandung tepatnya di petak jalan antara Stasiun Cikadapateuh dan Stasiun Bandung pada Kamis 25 April 2024 dini hari WIB.
Seorang pemuda tewas tertabrak Kereta Api Serayu di Bandung tepatnya di petak jalan antara Stasiun Cikadapateuh dan Stasiun Bandung pada Kamis 25 April 2024 dini hari WIB. /Netizen/ Aris Jawa

Sebelumnya, masinis Kereta Api Serayu itu sudah membunyikan tanda kepada korban namun tak terdengar sehingga tertabrak Kereta Api. Usai tewas tertabrak Kereta Api, korban langsung dievakuasi ke Rumah Sakit Kartika Asih.

2. Cuma 40 Menit dari Pusat Kota, Ini Rekomendasi Jalur Hiking dan Camping di Padalarang

Berikut ini adalah rekomendasi jalur hiking dan camping yang ada di wilayah Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.

Bagi anda yang ingin menikmati libur weekend dengan berkemah ria dan menghirup udara khas pegunungan, maka tempat ini bisa menjadi tempat terbaik.

Baca Juga: Cuma 40 Menit dari Pusat Kota, Ini Rekomendasi Jalur Hiking dan Camping di Padalarang

Selain murah meriah, perjalanan menuju tempat ini juga tidak memakan waktu lama, yakni hanya sekitar 40 menit dari pusat Kota Bandung.

3. Asal Usul Nama Cicaheum Bandung Diambil dari Nama Tumbuhan, Apa Itu?

Warga Bandung tentu sudah familiar dengan nama Cicaheum.

Cicaheum terkenal karena di sana terdapat salah satu terminal yang cukup ramai di Bandung.

Tahukah anda, ternyata nama Cicaheum Bandung diambil dari sebuah nama tumbuhan, apakah itu?

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah