POPULER HARI INI: 5 Daerah Teramai di Kota Bandung, Juaranya Bukan Kiaracondong, Tapi...

- 22 Oktober 2023, 10:00 WIB
Suasana arus lalu - lintas di perempatan Soekarno Hatta - Kiaracondong
Suasana arus lalu - lintas di perempatan Soekarno Hatta - Kiaracondong /Adpim Kota Bandung/

MAPAY BANDUNG - Artikel yang mengulas tentang 5 daerah teramai di Kota Bandung jadi artikel paling populer hari ini. Artikel tersebut jadi yang paling banyak dibaca di MapayBandung.com, Minggu 22 Oktober 2023.

Selain itu ada juga artikel tentang 4 tanda seseorang yang memiliki kemampuan spiritual sampai kisah seorang dosen di Bandung yang mengajar mahasiswa gaib.

Berikut rangkuman tiga artikel populer hari ini di MapayBandung.com.

 

Baca Juga: 3 Objek Wisata Baru di Bandung Cocok Buat Healing, Nomor 1 Hanya 30 Menit dari Alun-alun

1. 5 Daerah Teramai di Kota Bandung: Juaranya Ternyata Bukan Kiaracondong, Tapi Kecamatan Ini...

Kota Bandung memiliki sejumlah daerah atau kecamatan teramai yang dihuni banyak penduduk. Dari 30 kecamatan di Kota Bandung, ada 5 di antaranya yang teramai dari segi jumlah penduduk.

Hingga 2022 jumlah penduduk Kota Bandung yakni 2.527.854 jiwa yang terdiri atas 1.267.661 jiwa penduduk laki-laki dan 1.260.193 jiwa penduduk perempuan.

Selengkapnya: 5 Daerah Teramai di Kota Bandung: Juaranya Ternyata Bukan Kiaracondong, Tapi Kecamatan Ini...

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x