Proyek KCJB Hampir 90 Persen, Presiden Harap Ekonomi Baru Bisa Tumbuh Pesat

- 14 Oktober 2022, 07:00 WIB
Presiden Joko Widodo saat meninjau stasiun kereta cepat Jakarta - Bandung di Tegalluar, Kabupaten Bandung, Kamis, 13 Oktober 2022.
Presiden Joko Widodo saat meninjau stasiun kereta cepat Jakarta - Bandung di Tegalluar, Kabupaten Bandung, Kamis, 13 Oktober 2022. /Tommy Riyadi/prfmnews

Baca Juga: Usut Tuntas Tragedi Kanjuruhan, TGIPF Bertemu dengan Tim Gabungan Aremania Hari Ini

Meskipun sempat mengalami kendala dalam pembangunan beberapa terowongan, namun Presiden menargetkan proyek tersebut akan mulai beroperasi pada Juni mendatang.

“Peluncuran nanti untuk operasional insyaallah kurang lebih nanti di bulan Juni tahun 2023,” ucapnya.

Turut hadir dalam acara tersebut yaitu Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Bupati Bandung Dadang Supriatna, Direktur Utama PT KCIC Dwiyana Slamet Riyadi, serta Duta Besar Republik Rakyat Tiongkok untuk Indonesia Lu Kang.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x