Seberapa Berbeda Harga Properti Baru di Bandung dan di Jakarta

- 2 Maret 2022, 10:32 WIB
Ilustrasi perumahan.
Ilustrasi perumahan. /Pixabay

MAPAY BANDUNG - Beli properti di Bandung? Kenapa tidak? Bandung adalah kota yang populer. Iklimnya yang sejuk, luasnya ruang terbuka hijau yang bisa diakses siapa saja, serta aneka ragam tempat hiburan yang tersedia, menjadikan kota ini begitu ramah kepada para pendatang.

Tak heran jika mulai banyak orang berpikir untuk menetap dan tinggal di kota ini, dan membeli properti baru di Bandung.

Tak berbeda dengan Jakarta, perkembangan properti di Bandung kian pesat belakangan ini, mulai dari perumahan cluster hingga apartemen.

Baca Juga: Kolesterol Tinggi Turun Seketika dengan Lakukan 5 Cara Mudah Ala dr. Zaidul Akbar Ini

Sebaran pertumbuhan properti baru di Bandung ini juga cukup merata, mulai dari tengah kota hingga area suburban.

Lalu, seberapa berbeda harga properti baru di Bandung dan di Jakarta? Simak ulasannya berikut ini.

Harga Perumahan Baru di Bandung VS Jakarta

Sama halnya seperti Jakarta yang memiliki kawasan hunian favorit, Bandung pun memiliki sejumlah kawasan hunian yang paling banyak dicari.

Berikut adalah masing-masing lima kawasan hunian tengah kota yang saat ini menjadi favorit di Jakarta dan Bandung, yang menawarkan banyak pilihan perumahan baru, beserta kisaran harganya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x