POPULER HARI INI: Daerah Terluas di Jawa Barat, Pantas Saja Ingin Dimekarkan

4 Maret 2023, 08:00 WIB
Daerah terluas di Jawa Barat adalah Kabupaten Sukabumi menjadi salah satu artikel populer hari ini Sabtu 4 Maret 2023. /Mapay Bandung

MAPAY BANDUNG - Daerah terluas di Jawa Barat adalah Kabupaten Sukabumi menjadi salah satu artikel populer hari ini Sabtu 4 Maret 2023.

 

 

Selain itu artikel populer hari ini lainnya ialah Jalan ABC ternyata disingkat dari 3 nama etnis besar yang tinggal di kawasan tersebut.

Tim redaksi MapayBandung.com telah merangkum 3 artikel populer hari ini yang memiliki pembaca tinggi.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini Sabtu 4 Maret, Berikut Syarat dan Biayanya

Artikel populer hari ini didominasi konten mengenai Bandung Raya dan kasus kejahatan di Bekasi.

3 artikel populer hari ini:

 

 

1. Dikira Bandung, Ternyata Ini Daerah Terluas di Jawa Barat, Pantas Saja Ingin Dimekarkan

Jawa Barat dikenal sebagai salah satu provinsi yang luas secara geografis dan banyak secara penduduk di Indonesia.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Jawa Barat, provinsi ini memiliki luas 35.377,76 km persegi.

Baca Juga: Dikira Bandung, Ternyata Ini Daerah Terluas di Jawa Barat, Pantas Saja Ingin Dimekarkan

Tapi tahukah Anda daerah mana di Jawa Barat yang merupakan daerah terluas? Apakah Bandung atau bukan?

Dilansir MapayBandung.com dari BPS Jabar, daerah terluas di Jawa Barat adalah Kabupaten Sukabumi.

2. Asal Usul Nama Jalan ABC Bandung Terungkap, Ternyata Diambil dari 3 Etnis Ini

Warga Bandung tentu sudah tak asing dengan nama Jalan ABC.

Ya, Jalan ABC Bandung ternyata memiliki sejarah panjang. Bukan Tanpa sebab Jalan ABC Bandung sudah terkenal sejak zaman kolonial.

 

Ternyata penamaan Jalan ABC Bandung ini bukan sembarang saja.

Baca Juga: Asal Usul Nama Jalan ABC Bandung Terungkap, Ternyata Diambil dari 3 Etnis Ini

Melainkan ada sejarah panjang dibalik asal usul nama Jalan ABC Bandung.

Jalan ABC ternyata disingkat dari 3 nama etnis besar yang tinggal di kawasan tersebut.

3. Dua Wanita Dibunuh dan Dicor di Bekasi, Polisi Sebut Pelaku dan Korban Teman Dekat

Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Hengki mengungkap hubungan pelaku pembunuhan terhadap dua wanita yang dicor di rumah kontrakannya, YP (48) dan HP (47).

Menurut Hengki, pelaku berinisial P dan dua korbannya tersebut merupakan teman semasa sekolah.

 

"Adanya satu orang laki-laki yang udah meninggal dan dua orang perempuan itu, mereka adalah teman SMP," ujar Hengki, dikutip Kamis 2 Maret 2023.

Baca Juga: Dua Wanita Dibunuh dan Dicor di Bekasi, Polisi Sebut Pelaku dan Korban Teman Dekat

"(Kedua korban dan pelaku) mereka saling kenal," ucapnya.

Hengki menyebut pelaku P memang bekerja di toko material.

 

"Inisial P itu bekerja di barang material juga di sekitar rumahnya juga. Kalau yang lain sebagai ibu rumah tangga," jelasnya.

Demikian informasi 3 artikel populer hari ini Sabtu 4 Maret 2023.***

Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Editor: Asep Yusuf Anshori

Tags

Terkini

Terpopuler