Keistimewaan Malam Lailatul Qadar yang Harus Kamu Ketahui, Salah Satunya Cepat Terkabul Doa

- 6 April 2023, 11:30 WIB
Ilustrasi - Naskah KULTUM RAMADHAN Hari Ini: Mengejar Malam Lailatul Qadar.
Ilustrasi - Naskah KULTUM RAMADHAN Hari Ini: Mengejar Malam Lailatul Qadar. /Pixabay.com/surgull01 / 7 images/

MAPAY BANDUNG - Berikut penjelasan mengenai keistimewaan apa saja yang terdapat pada malam Lailatul Qadar.

 

Dilansir MapayBandung.com dari berbagai sumber Minggu 2 April 2023, salah satu dari keistimewaan pada bulan suci Ramadhan adalah adanya malam Lailatul Qadar.

Malam Lailatul Qadar adalah sebuah malam dimana pertamakalinya Allah SWT menurunkan wahyunya berupa sebuah ayat - ayat suci Al-Qur'an kepada Nabi Muhammad SAW melalui perantara Malaikat Jibril.

Baca Juga: Preman Pensiun 8 Hari Ini Tayang atau Tidak? Simak Jadwal Acara TV RCTI Kamis 6 April 2023

Selain itu Malam Lailatul Qadar juga dapat dimaknai dengan nama malam dimalam para malaikat yang sedang turun ke bumi dan ditugaskan untuk memberikan kedamaian, berkah dan bimbingan hingga fajar datang.

Pada malam Lailatul Qadar kebanyakan dari umat islam banyak mengisinya dengan melakukan Itiqaf atau bisa juga di sebut sebagai berdiam diri didalam masjid dengan artian memperbanyak dengan berdoa dan beribadah.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x