Inilah 10 Amalan Sunnah di Bulan Ramadhan, Umat Muslim Harus Ketahui!

- 23 Maret 2023, 08:15 WIB
Apa Saja Amalan Sunnah yang Dianjurkan saat Nisfu Syaban? Begini Penjelasannya
Apa Saja Amalan Sunnah yang Dianjurkan saat Nisfu Syaban? Begini Penjelasannya /Pixabay/ Afshad/

تَسَحَّرُوا فَإِنَّ فِي السَّحُورِ بَرَكَةً

Artinya, “Bersantap sahurlah kalian, karena dalam sahur itu ada keberkahan,” (HR al-Bukhari).

2. Menyegerakan berbuka sebelum shalat maghrib

Hal ini dilakukan setelah memasuki waktu maghrib. Saat pertama berbuka, sunnahnya dilakukan dengan kurma, jika tidak ada, hendaknya dengan air.

Baca Juga: Inilah Jadwal Adzan Maghrib Kota Surabaya dan Sekitarnya Kamis 23 Maret 2023

3. Membaca doa yang ma'tsur sebelum atau setelah berbuka

Antara lain dengan doa berikut:

اللَّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِك آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ وَعَلَيْكَ تَوَكَّلَتُ ذَهَبَ الظَّمَأُ، وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وَثَبَتَ الْأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللَّهُ يَا وَاسِعَ الْفَضْلِ اِغْفِرْ لِي اَلْحَمْدُ للهِ الَّذِي هَدَانِي فَصُمْتُ وَرَزَقَنِي فَأَفْطَرْتُ

Artinya, “Ya Allah, hanya untuk-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, atas rezeki-Mu aku berbuka, hanya kepada-Mu aku bertawakal. Sungguh, rasa haus sudah sirna, urat-urat sudah basah, dan balasan sudah tetap, insya Allah. Wahai Dzat yang maha luas karunia-Nya, ampunilah aku. Segala puji hanya milik Allah Dzat yang telah memberiku petunjuk, hingga aku kuat berpuasa. Lalu Dia memberiku rezeki, hingga aku bisa berbuka.”

Baca Juga: Inilah Jadwal Adzan Maghrib Kota Surabaya dan Sekitarnya Kamis 23 Maret 2023

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x