Ustadz Abdul Somad Ungkap 5 Tangga Menuju Sholeh, Puncak Ibadah Manusia kepada Allah SWT

- 16 Juni 2022, 16:00 WIB
Berikut ini penjelasan Ustadz Abdul Somad mengenai 4 langkah yang bisa membuat sholat umat muslim khusyuk.
Berikut ini penjelasan Ustadz Abdul Somad mengenai 4 langkah yang bisa membuat sholat umat muslim khusyuk. /Tangkap layar Youtube.com/Kajian Pintar

"Tangga keempat, bersuci setiap saat. Potong kuku, cuci muka, bagaimana islam mengajarkan kebersihan tubuh dalam kehidupan sehari-hari," ujarnya.

5. Berdoa agar menjadi orang yang sholeh

"Tangga kelima, berdoa agar menjadi orang yang sholeh. Itulah alasan kenapa orang sehabis wudhu berdoanya enggak minta jadi pejabat, tapi malah minta jadi orang sholeh," ungkap Ustadz Abdul Somad.

Sebab, puncak ibadah manusia kepada Allah Subhanahu Wata'ala adalah sholeh.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah