6 Cara Berbakti Kepada Orangtua Sudah Meninggal, Salahsatunya Doa yang Tidak Terputus

- 1 Mei 2022, 03:30 WIB
Pendakwah Ustadz Abdul Somad atau UAS menjelaskan 6 cara berbakti kepada orangtua yang sudah meninggal, salahsatunya doa yang tidak terputus
Pendakwah Ustadz Abdul Somad atau UAS menjelaskan 6 cara berbakti kepada orangtua yang sudah meninggal, salahsatunya doa yang tidak terputus /tangkap layar kanal ustadz abdul somad official/youtube.com./ustadzabdulsomadofficial



MAPAY BANDUNG - Setiap anak di dunia ini tentunya ingin berbakti kepada orangtua.

Selain menjadi kewajiban, berbakti kepada orangtua juga merupakan bentuk kasih sayang dari setiap anak.

Akan tetapi bagaimana jika orangtua sudah meninggal? Adakah cara yang dapat dilakukan untuk berbakti kepada orangtua yang sudah meninggal?

Dalam salah satu ceramahnya, Ustadz Abdul Somad membagikan 6 cara berbakti kepada orangtua yang sudah meninggal.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Adzan Maghrib Surabaya Hari Ini Minggu 1 Mei Beserta Doa Buka Puasa

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube TAMAN SURGA. NET pada Sabtu 20 April 2022, berikut 6 cara berbakti kepada orangtua yang sudah meninggal menurut Ustadz Abdul Somad.

1. Doa

Ustadz Abdul Somad menyarankan agar seorang anak tidak putus mendoakan orangtuanya yang sudah meninggal.

Allohummaghfirlii waliwaalidayya war hamhumaa kamaa rabbayanii shaghiraa

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x