Inilah 2 Amalan yang Dibagikan Syekh Ali Jaber Untuk Berbakti Kepada Orang Tua yang Sudah Meninggal

- 28 April 2022, 16:15 WIB
Almarhum Syekh Ali Jaber berikan amalan untuk orang tua yang sudah meninggal agar mendapat rahmat Allah
Almarhum Syekh Ali Jaber berikan amalan untuk orang tua yang sudah meninggal agar mendapat rahmat Allah /YouTube/Vertizone TV

MAPAY BANDUNG - Tentunya tidak sedikit anak yang pasti ingin berbakti kepada orang tuanya.

Selain merupakan kewajiban, berbakti kepada orangtua juga merupakan bentuk kasih sayang yang dapat dilakukan oleh seorang anak.

Namun bagaimana jika orang tua telah meninggal? Adakah cara yang dapat dilakukan untuk berbakti kepada orang tua yang sudah meninggal?

Alim ulama Syekh Ali Jaber dalam salah satu ceramahnya pernah mengungkapkan mengenai cara berbakti kepada orang tua yang sudah meninggal.

Baca Juga: Hati-Hati! Sihir Makanan Bikin Wanita Susah Hamil Kata Ustadz Muhammad Faizar Penjelasan, Mengerikan

Syekh Ali Jaber menyebutkan bahwa masih ada cara untuk berbakti kepada orang tua yang sudah meninggal dengan mengamalkan amalan berikut.

Adapun menurut Syekh Ali Jaber kita harus taubat terlebih dahulu dengan taubatan nasuha, ikhlas, dan kembali kepada Allah SWT.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Muslim-saluran dakwah pada Kamis 28 April 2022, Syekh Ali Jaber menyampaikan mengenai amalan tersebut.

“Dengan taubatan nasuha, ikhlas, kita kembali kepada Allah SWT masih punya kesempatan untuk berbakti baik dengan dua amalan,” kata Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x