Arti Mimpi Bertemu Orang yang Sudah Meninggal, Ustadz Khalid Basalamah Ungkap Fakta Mencengangkan

- 9 April 2022, 10:45 WIB
Ilustrasi mimpi bertemu orang yang sudah meninggal.
Ilustrasi mimpi bertemu orang yang sudah meninggal. /Pixabay

MAPAY BANDUNG - Memimpikan seseorang yang sudah meninggal baik itu keluarga maupun kerabat dekat, kerap dianggap memiliki pesan tertentu.

Ya, banyak yang mengatakan jika mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal adalah pertanda orang yang meninggal tersebut ingin menyampaikan sesuatu.

Ustadz Khalid Basalamah dalam salahsatu ceramahnya pernah menyampaikan mengenai arti mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal.

Baca Juga: Inilah Satu-satunya Burung Perkutut yang Selalu Doakan Pemiliknya Kaya Raya, Cirinya Punya Sisik Seperti Ini

Ustadz Khalid Basalamah menyebutkan, saat seseorang mimpi bertemu dengan orang yang meninggal bisa jadi itu penyerupaan setan.

“Ini tergantung pesannya apa, bisa saja yang dilihatnya adalah setan yang menyerupai yang sudah meninggal atau orang yang meninggal tersebut. Karena pernah ada sahabat yang bermimpi melihat sahabat lain dalam mimpinya,” ungkap Ustadz Khalid Basalamah, seperti yang dikutip MapayBandung.com melalui kanal YouTube Sahabat Islam pada Sabtu 9 April 2022.

Ustadz Khalid Basalamah menceritakan bahwa pernah ada 2 sahabat yang saling berjanji satu sama lain.

Baca Juga: Agar Kolesterol Stabil, Inilah Makanan yang Harus Dihindari Penderitanya Kata dr. Saddam Ismail

Baca Juga: Rutin Minum Resep Alami Ini Ampuh Membersihkan Sampah di Tubuh Kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah