Segera Hafalkan 10 Ayat Ini, Maka Fitnah Dajjal di Hari Kiamat Tidak Akan Mampu Menyerang

- 9 April 2022, 06:53 WIB
Buya Yahya menerangkan ada cara agar Dajjal dan fitnahnya tidak mampu menyerang dan menjangkau manusia dengan cara menghafal 10 ayat Al-Qur'an.
Buya Yahya menerangkan ada cara agar Dajjal dan fitnahnya tidak mampu menyerang dan menjangkau manusia dengan cara menghafal 10 ayat Al-Qur'an. /Youtube/Al Bahjah TV

Hadits yang dimaksud Buya Yahya tersebut ada hadits nabi yang disampaikan oleh sahabat nabi yaitu Abu Darda.

Baca Juga: Nyeri Sendi Akibat Asam Urat, Atasi dengan Air Rebusan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Dari Abu Darda' radhiyallahu 'anhu dalam hadits riwayat Muslim nomor 809, Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda :

مَنْ حَفِظَ عَشْرَ آيَاتٍ مِنْ أَوَّلِ سُورَةِ الْكَهْفِ عُصِمَ مِنَ الدَّجَّالِ

Artinya: Siapa yang menghafal sepuluh ayat pertama dari surat Al-Kahfi, maka ia akan terlindungi dari Dajjal.

Kata Buya Yahya Dajjal memang merupakan fitnah yang berbahaya, namun orang yang imannya kuat tidak akan terjerumus.

Namun orang yang tidak memiliki iman atau imannya lemah akan percaya dengan fitnah Dajjal.

Baca Juga: Baru Sehari Beroperasi Bus Trans Metro Pasundan Bandung-Baleendah Menuai Penolakan, Ini Kata Kemenhub

"Dajjal itu fitnahnya dahsyat mengerikan, orang yang gak punya Iman percaya betul (kepada Dajjal)," kata Buya Yahya

Buya Yahya menggambarkan kesaktian Dajjal ini, misalnya ketika ia menyeru langit untuk hujan maka turunlah hujan.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah