Arti Mimpi Bertemu Orang Meninggal Menurut Islam, Benarkah Berkaitan dengan Hal Mistis? Begini Penjelasan UAS

- 17 Maret 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi. Mimpi bertemu orang yang sudah meninggal menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Mimpi bertemu orang yang sudah meninggal menurut Primbon Jawa /Pixabay/

Baca Juga: Inilah Asal Usul Yakjuj Makjuj Makhluk Pengrusak Bumi Sebelum Kiamat, Ternyata Masih Keturunan Nabi Nuh

Jawabannya, karena mimpi tersebut bakal menghadirkan kebaikan bagi orang yang mengalaminya kata UAS.

Bukankah mimpi itu kerap menimbulkan ketakutan dan rasa khawatir akan kematian?

UAS mengatakan, hal itu justru bagus karena mengingat kematian, adalah ciri orang yang cerdas.

Bahkan mimpi tersebut bisa membuat seseorang teringat akan dosa-dosanya yang pernah dilakukan di masa lampau.

Baca Juga: Sangat Mudah! Beginilah Cara Mengetahui Wanita Gampangan Menurut Ahli Spiritual

“Mimpi bertemu orang meninggal juga bisa menimbulkan rasa takut berbuat dosa,” sambung Ulama kelahiran tanah Melayu itu.

Maka mimpi tersebut sama sekali tidak mengisyaratkan sesuatu yang buruk.

Ustadz Abdul Somad menambahkan, bisa jadi ketika kita memimpikan saudara atau siapapaun yang sudah meninggal, bisa jadi itu adalah pesan.

Pesan mengenai anjuran untuk mengirimkan doa, pada sanak saudara yang telah meninggal.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x