Berjarak 1 Jam dari Kota Bandung, Danau di Garut Jawa Barat Ini Punya Nama Unik, Pantas Banyak Orang Penasaran

- 4 Oktober 2023, 19:00 WIB
Situ Sarkanjut (Tangkap layar YouTube Yer Tan)
Situ Sarkanjut (Tangkap layar YouTube Yer Tan) /

 

Baca Juga: Mario Gomez Eks Pelatih Persib Resmi Merapat ke Bhayangkara FC, Jurnalis Argentina Beri Bocoran

Terlepas dari berbagai versi sejarah, Situ Sarkanjut mempunyai peranan vital dalam perkembangan pertanian penduduk Kampung Sarkanjut, Desa Dungusiku, Leuwigoong, Garut.

Hal itu disebabkan, karena sebagian besar sawah dan ladang dialiri oleh air yang berasal dari Situ Sarkanjut.

Selain itu, Situ Sarkanjut juga kerap jadi destinasi wisata para pelancong, karena memiliki panorama alam yang eksotis.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah