Ridwan Kamil Meyakini Pj Gubernur Penggantinya Nanti Tidak Kesulitan Pimpin Jawa Barat

- 4 Agustus 2023, 09:15 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. /

Sejauh ini, DPRD Jawa Barat mengusulkan tiga nama untuk posisi Pj Gubernur menggantikan Ridwan Kamil, di antaranya:

Asep N. Mulyana

Asep N. Mulyana Direktur Jenderal Perundang-Undangan Kementerian Hukum dan HAM

Baca Juga: Sudah Maksimal, Operasi SAR Pencarian Petani Korban Longsor di Cianjur Dihentikan

Keri Lestari

Keri Lestari adalah Guru Besar Bidang Farmakologi dan Farmasi Klinik Universitas Padjadjaran.

Bey Triadi Machmudin

Bey Triadi Machmudin adalah Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden.

“Yang dari Kementerian Dalam Negeri saya belum tahu,” ucap Ridwan Kamil.

Baca Juga: Sebulan Berjalan, Pasar Kreatif Bandung 2023 Tembus Omzet Rp6,7 Miliar

Diberitakan sebelumnya, Ridwan Kamil mengatakan, pekerjaan utama yang berada di ranah Pemprov Jabar diyakini bakal rampung sepenuhnya, seiring berakhirnya masa jabatan pada 5 September 2023.

Menurut dia, besar kemungkinan roda pemerintahan Pemprov Jabar layaknya autopilot.

Sehingga, Ridwan Kamil berharap, Pj Gubernur Jabar kelak dapat menjaga ritme yang telah ada.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah