Kawanan Monyet Liar Sudah Tiba di Rancaekek Hari Ini, Warga: Awas Masuk Rumah!

- 7 Maret 2024, 10:44 WIB
Kawanan monyet liar di perumahan Rancaekek Kencana Kamis, 7 Maret 2024.
Kawanan monyet liar di perumahan Rancaekek Kencana Kamis, 7 Maret 2024. /Jaro/Netizen prfmnews/

RANCAEKEK, MAPAYBANDUNG.COM - Kawanan monyet liar sudah tiba di Rancaekek, Kabupaten Bandung, hari ini Kamis 7 Maret 2024.

Dalam video yang diterima redaksi, kawanan monyet tersebut berkeliaran di atap rumah warga Perumahan Rancaekek Kencana.

Terlihat, kawanan monyet yang berkeliaran disana berjumlah lima ekor.

Mereka tampak berjalan di atap rumah warga, kemudian meloncat ke dahan pohon.

Warga yang berada disana tampak panik dengan keberadaan kawanan monyet liar ini.

"Woyy ada monyet," kata seorang warga. "Awas masuk rumah!," sahut warga lainnya. 

Baca Juga: Diisukan Maju di Pilgub Jabar, Mantan Bupati Purwakarta Ini Justru Raih Suara Tertinggi Caleg DPR RI

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PR FM 107.5 News Channel (@prfmnews)

Baca Juga: Pantas Reaktivasi Jalur Kereta Api Bandung-Ciwidey Tertunda Lama, PT KAI Ungkap Penyebabnya

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x