Warga Bandung Khawatir Soal Kasus Monyet Liar Masuk Pemukiman yang Ditemukan di 3 Lokasi Berbeda

- 29 Februari 2024, 06:45 WIB
Seekor monyet ekor panjang turun ke pemukiman warga di wilayah Nagreg, Kabupaten Bandung, Rabu (28/2).
Seekor monyet ekor panjang turun ke pemukiman warga di wilayah Nagreg, Kabupaten Bandung, Rabu (28/2). /Instagram @nagregpride

Hal tersebut dikarenakan masih banyak yang menganngap jika fenomena monyet ekor panjang turun gunung adalah pertanda datangnya musibah atau bencana alam.

Baca Juga: Heboh! Gerombolan Monyet Liar Masuk Pemukiman Warga di Sekeloa Bandung

Namun tentunya, warga Bandung berharap munculnya gerombolan monyet liar masuk ke pemukiman bukan menjadi suatu pertanda buruk.

"Semoga bukan pertanda buruk," tulis akun @nmsisilia di Instagram.

"Mungkin habitatnya sudah terganggu, dan pasokan makanan di alamnya kurang. Jadi nyari makanan ke pemukiman, jangan disangkut pautkan dengan hal-hal yang di luar nalar, berfikir positif saja," kata @yanisomaryanti.***

 

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x