Pesan Jokowi pada Hadi Tjahjanto dan AHY, Mulai dari Jaga Situasi Politik hingga Sertifikat Tanah Elektronik

- 22 Februari 2024, 09:30 WIB
Presiden Jokowi memberi pesan khusus kepada Menko Polhukam Hadi Tjahjanto dan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) usai dilantik, di Istana Negara, Jakarta, Rabu 21 Fenruari 2024.
Presiden Jokowi memberi pesan khusus kepada Menko Polhukam Hadi Tjahjanto dan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) usai dilantik, di Istana Negara, Jakarta, Rabu 21 Fenruari 2024. /

Terakhir, Presiden memerintahkan AHY untuk menyelesaikan target 120 juta bidang tanah untuk terdaftar melalui pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL).

“Yang berkaitan dengan target 120 juta PTSL, 120 juta bidang untuk masuk ke PTSL harus bisa kita selesaikan,” ujarnya.

Presiden pun meyakini, dengan rekam jejak dan latar belakang yang dimiliki, AHY mampu mengemban tugas sebagai Menteri ATR/Kepala BPN dengan baik.

Baca Juga: Dedi Mulyadi Unggul Versi Real Count KPU di Dapil Jabar 7 Hari Ini, Bagaimana Perolehan Suara Verrel Bramasta?

“Kita tahu beliau ini Ketua Umum Partai Demokrat, pertama, beliau juga alumni Akademi Militer (AKMIL), juga pendidikan di Nanyang University, di Harvard University, di Webster University, saya kira saya tidak ragu memberikan tempat untuk Kementerian ATR/BPN karena ini urusan manajemen, saya kira beliau sangat, akan sangat siap,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah