Baru Tahu! 4 Versi Sejarah Nama Ujungberung, Salahsatunya Berkaitan dengan Sangkuriang

- 12 Mei 2023, 10:00 WIB
Cuaca di kawasan Ujungberung Kota Bandung yang diguyur hujan pada pagi hari ini Selasa, 14 September 2021.
Cuaca di kawasan Ujungberung Kota Bandung yang diguyur hujan pada pagi hari ini Selasa, 14 September 2021. /Twitter @DadanMartapura

MAPAY BANDUNG - Siapa yang tidak tahu Ujungberung? Rasanya setiap orang mengenal nama salah satu kecamatan di Kota Bandung ini.

Ujungberung berada di kawasan Bandung timur. Kecamatan ini memiliki lima kelurahan yaitu Pasirendah, Cigending, Pasirjati, Pasirwangi, dan Pasanggrahan. Dulunya, Ujungberung merupakan daerah yang luas.

Namun tahukah Anda mengenai asal-usul nama Ujungberung? Ternyata ada empat versi sejarah penamaan Ujungberung.

 

Baca Juga: Eks Liga Malaysia Dikontrak Persib 2 Tahun, Sosoknya Jadi Andalan Luis Milla

Dilansir MapayBandung.com dari berbagai sumber pada Jumat 12 Mei 2023, berikut penjelasannya.

1. Pengejaran Dipati Ukur

Asal-usul nama Ujungberung pertama berkaitan dengan peristiwa pengejaran tokoh legendaris Bandung yaitu Dipati Ukur oleh tentara Mataram.

Saat itu pada zaman penjajahan Mataram, Dipati Ukur dan rombongannya dikejar-kejar oleh bala tentara Mataram.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x